Promo

Firefox 4

Mozilla selaku pengembang browser Firefox telah merilis sebuah versi baru yaitu versi 3.7 Alpha 5 yang pada versi finalnya nanti akan dinamakan sebagai Firefox 4. Firefox 4 diklaim sebagai browser yang cepat dan sudah kompatibel dengan standard HTML 5.

firefox4-1                                                                                        

Tampilan Firefox 4 sedikit berbeda dengan versi sebelumnya. Menu bar (yang terdiri dari menu File, Edit, View, dll) “digantikan” dengan sebuah App Button, sehingga akan menambah luas area baca pada browser. Selain itu tombol Stop, Refresh dan Go dijadikan menjadi satu tombol. Jika Anda tertarik untuk mencoba “calon” Firefox 4 ini Anda bisa mendownloadnya di sini. Versi preview ini masih “agak jauh” dari versi finalnya, karena masih ada versi Beta dan versi Release Candidate sebelum dirilis sebagai versi final Firefox 4. Tapi tentu tidak ada salahnya untuk mencoba terlebih dahulu. Pada saat install browser ini akan diberi nama Minefield dan anda tidak perlu khawatir kalau firefox anda sebelumnya akan hilang.

menurut situs resminya firefox versi ini diklaim :

  • Fast: making Firefox super-duper fast
  • Powerful: enabling new open, standard Web technologies (HTML5 and beyond!),
  • Empowering: putting users in full control of their browser, data, and Web experience.

firefox4

Lainnya Dari Solution



Delete this element to display blogger navbar

Daftar Isi

 
© 2010 Solution is proudly powered by Blogger